Penyerahan PKL Kebidanan Komunitas/MMD I
Penyerahan Mahasiswa Praktik Komunita atau Praktik Kerja Lapangan di Kelurahan Jatibaru Kecamatan Asakota Kota Bima sebanyak 57 Mahasiswa yang tersebar di setiap RT dan RW yang berada di Jatibaru Barat Kota Bima. Adapun mahasiswa dibagi menjadi 5 Posko dan yang menjadi Targetnya adalah KIA yaitu kesehatan ibu dan anak. Tema kegiatan PKL kali ini yaitu Ketahan Pangan Sehat bagi kesehatan Ibu dan Balita. PKL ini berlangsung selama 14 hari yaitu Mahasiswa melakukan Pengkajian, Tabulasi, Implementasi dan Tindak Lanjut oleh instansi terkait. Kegiatan ini di terima baik oleh bapak Sekertaris Lurah Jatibaru dan Dinas kesehatan kota serta Puskesmas Jatibaru. Direktur Akbid Harapan Bunda Bima mengucakan terimaksih kepada seluruh Instansi terkait dan mengharapkan kepada mahasiswa agar Proaktif dan sosialisasi baik Kepada Masyarakat. semoga Mahasiswa Praktik Komunitas dapat memberikan Asuhan KK intensif yang sesuai masalah yang ditemukan, tambahnya.
